24 Maret 2015

Menghitung Data Unik (Count Unique Values)

Judul Inggrisnya "count unique values", ya kali ini saya akan berikan contoh rumus untuk menghitung data yang unik, data yang dihitung banyak mengandung duplikasi. Seperti ini contohnya



















Cobalah diperhatikan nama2x yang ada di dalam tabel terdapat banyak pengulangan atau duplikasi, padahal kita ingin menghitung tanpa menghitung duplikatnya. Jadi kalau dihitung data yang benar2x unik adalah 3, yaitu "Sam", "Joko", dan "Halim".
Rumus:
=SUMPRODUCT((A2:A7<>"")/COUNTIF(A2:A7;A2:A7&""))
atau
=SUM(1/COUNTIF(A2:A7;A2:A7)) (array formula)

atau
=SUMPRODUCT(1/COUNTIF(A2:A7;A2:A7))

Kemudian bagaimana menghitung dengan kriteria?























Perhatikan gambar, pada kolom nama dan properti terdapat data dobel/duplikasi, nah kasusnya kita ingin menghitung properti berdasar nama, pada contoh yang dihitung adalah "Yuna" dan hasilnya adalah 2, yaitu "Rumah" dan "Motor".
Rumus:
=SUM(IF(FREQUENCY(IF(A17:A24<>"";IF(A17:A24=A27;MATCH("~"&B17:B24;B17:B24&"";0)));ROW(B17:B24)-ROW(B17)+1);1))
atau
=SUM((A17:A24=A27)*(A17:A24<>"")/COUNTIFS(A17:A24;A17:A24;B17:B24;B17:B24))

Dua rumus ini semuanya array formula (tekan tombol CTRL+SHIFT+ENTER secara bersamaan

atau rumus reguler
=SUM(IF(FREQUENCY(IF((A3:A10=D2)*(B3:B10<>"")*(A3:A10<>""); MATCH(B3:B10;B3:B10;0));ROW(B3:B10)-ROW(A3:A10)+1);1))

Sekian dari saya, salam semuanya.......................

28 komentar:

  1. Mohon bantuannya, sy ingin menanyakan rumus excel yg kurang sy pahami

    BalasHapus
    Balasan
    1. Silahkan dikirimkan persoalan rumus excel yang kurang dipahami ke email saya di rizkybhendrawan@gmail.com

      Hapus
  2. bagaimana cara menjumlahkannya kriteria unik/tanpa duplikat dengan kondisi juga ada data yang sudah difilter.


    dengan rumus diatas, data unik yang telah di filter juga ikut di jumlahkan. terimakasih.

    BalasHapus
  3. Jika ada contoh pada file excel-nya, silahkan kirim ke email saya di rizkybhendrawan@gmail.com atau di rizkyu@aol.com

    regards
    Rizky

    BalasHapus
  4. Salam.... Pak Rizky,
    Setelah dapat Ilmu dari jenengan kmrin, langsung saya praktikkan dg membuat sheet baru dan model tabel baru.
    Namun hasilnya kok tidak sesuai, mohon bimbingan dan koreksinya serta bantuan pembenahan. Barangkali saya juga diberitahu penyebab rumus saya tidak valid (hasil tidak sesuai dengan perhitungan manual).

    file saya kirimkan ke email jenengan

    BalasHapus
  5. =SUM(IF(FREQUENCY(IF(A17:A24<>"";IF(A17:A24=A27;MATCH("~"&B17:B24;B17:B24&"";0)));ROW(B17:B24)-ROW(B17)+1);1))

    Dalam rumus ini, apakah "-ROW(B17)" ini harus statis atau dinamis? artinya jika rumus kita tarik ke bawah, apakah -ROW(B17) ikut ke bawah (menjadi -ROW(B18) atau tetap -ROW(B17)??

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pak Rizky, untuk penjelasan dari Pak Dliyaúl Apakah sudah ya??
      Saya juga mempunyai pertanyaan yang sama..

      Hapus
    2. Jika perlu ditarik ke bawah perlu dikunci atau menjadi statis

      Hapus
  6. Klo misalkan ada 3 field data yg dicocokan dengan kondisi dan kriteria apakah bisa bantu pak?

    BalasHapus
  7. Salam kenal kak. Saya ingin menghitung jumlah baris tanpa mengikutkan angka nol. Gimana ya kak formulanya.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Misalkan anda punya data dari A1 sampai A10
      rumusnya =COUNTA(A1:A10)

      Hapus
  8. Aslm.wr.wb..
    Pa' mw nanya klo lebih dari 2 kriteria rumusnya gimana??

    BalasHapus
  9. Assalamualaikum,
    Pak, sya mau tanya jika ingin menghitung rata-rata dari countif tanpa menggunakan kriteria bagaimana ya?

    BalasHapus
  10. Saya kurang jelas yang ditanyakan, dapat dijelaskan dengan file excelnya? Kirim langsung ke email saya di rizkybhendrawan@gmail.com atau rizky_bh@ugm.ac.id

    BalasHapus
  11. Assalamu'alaikum...
    saya mau nanya, bagaimana mencari pemiliki nilai tertinggi jika nilai tertingginya ada yang sama, untuk menampilkan dalam satu kolom bagaimana.
    mohon pencerahannya.
    suwun, Wassalamu'alaikum

    BalasHapus
    Balasan
    1. Saya kurang jelas yang ditanyakan, dapat dijelaskan dengan file excelnya? Kirim langsung ke email saya di rizkybhendrawan@gmail.com atau rizky_bh@ugm.ac.id

      Hapus
  12. misalnya saya punya data transaksi sebanyak 500, dan saya mau cari orang yg melakukan transaksi selama lebih dari 7 kali. saya cuma pengen nyari orang yg transaksinya lebih dari 7 kali, gmna ya ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Semua pertanyaan silahkan langsung ke email saya di rizkybhendrawan@gmail.com atau rizky_bh@ugm.ac.id dengan penjelasan yang jelas mengenai hasil yang diharapkan, terima kasih

      Hapus
  13. saya ingin menggunakan countif untuk mencara yg tidak sama dengan, kenapa cell kosong tetep dihitung ya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Jika ingin tidak menghitung blank cells (cell kosong), contoh sederhana seperti ini:

      =COUNTIFS(A1:A100,"?*")

      Hapus
  14. Saya mau tanya donk,
    Rumus DcountA (Menghitung dengan syarat). Bagaimana jika yg di hitung dengan syarat data unik saja ??

    Case :

    Kolom A Kolom B
    Nama buku
    A 111
    A 111
    B 111
    C 111
    A 222
    A 222
    A 333
    A 333
    D 111
    A 444
    A 444
    A 444
    A 444

    Saya mau menghitung, Atas nama A mempunyai brapa buku yg berbeda ??

    BalasHapus
    Balasan
    1. Misal tabel Bapak mulai dari cell A2 sampai B15 dan kriteria A terletak di cell D3, rumusnya (rumus array): =SUM(IF(FREQUENCY(IF(A3:A15=D3;MATCH("~"&B3:B15;B3:B15&"";0));ROW(B3:B15)-ROW(B3)+1);1))

      Hapus
  15. untuk contoh case 2 di atas bagaimana jika di kolom B (Properti) ada data yang kosong, bagaimana rumus nya ?

    BalasHapus
  16. Bagaimana jika kolom A dan B ada yang kosong?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pertanyaan yg sama juga Pak,saya coba jika kolom A dan B ada yg kosong,rumus tersebut tidak bisa,mohon solusinya

      Hapus
  17. boleh tanya, apakah bisa menghitung unique values tetapi dengan subtotal ? jadi saya ingin jika difilter bisa menghitung hasil filternya, atau mungkin bisa selain dengan subtotal ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa dengan subtotal,yang selain subtotal adalah contoh yang saya berikan diatas

      Hapus